Listrik dalam Galon

Listrik dalam Galon

Di Indonesia masih terdapat 5,8 juta rumah tangga yang belum mendapatkan akses listrik. Energi matahari dapat dimanfaatkan menjadi energi listrik melalui Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS). Inovasi ini menawarkan konsep penyediaan energi listrik dengan baterai Lithium-Ion tipe 18650, yang dirangkai dalam bentuk menyerupai galon air mineral, disebut Galon Listrik (GaTrik).

KLIK di sini untuk melihat detilnya di BIC - Inovasi Indonesia Database

 

Comments (0)

There are no comments posted here yet

Leave your comments

Posting comment as a guest.
Attachments (0 / 3)
Share Your Location