Kateter Dua Arah

Kateter Dua Arah

Kateter merupakan alat bantu medis bagi pasien yang mengalami penyempitan pada bagian uretra sehingga sulit atau tidak dapat buang air kecil. Kateter ini selain berguna untuk mengalirkan obat ke daerah penyempitan, juga berguna untuk mempertahankan obat pada posisi yang diinginkan dan mengalirkan urin ke saluran lain, sehingga tidak menyebabkan obat terbilas keluar.

KLIK di sini untuk melihat detilnya di BIC - Inovasi Indonesia Database

Comments (0)

There are no comments posted here yet

Leave your comments

Posting comment as a guest.
Attachments (0 / 3)
Share Your Location